Nama : Lida
Mapel : Ekonomi LM
Kelas : 12 Ipa 5
KD 3.6 : Menganalisis tahapan penutupan siklus akuntansi pd perusahaan dagang
4.6 : Membuat penutupan siklus akuntansi perusahaan dagang
1. Jurnal penutup adalah jurnal yang digunakan untuk mengnolkan akun sementara (nominal) pada perusahaan dagang, akun tersebut meliputi:
a. Penjualan
b. Retur Penjualan
c. Potongan Penjualan
d. Pembelian
e. Beban angkut pembelian
f. Retur Pembelian
g. Potongan Pembelian
h. Beban-beban
i. Laba/rugi perusahaan
j. Prive
2. Jurnal
a. Akun penjualan bersih yang bersaldo kredit didebet oleh pekiraan Ikhtisar
penutup pada perusahaan dagang dilakukan dengan cara :
Laba/rugi
b. Akun Retur Penjualan bersaldo debet, dikredit oleh akun Ikhtisar Laba/rugi
c. Akun Pembelian dan Beban angkut pembelian yang bersaldo debet, dikredit oleh
akun Ikhtisar Laba/rugi
d. Akun Retur Pembelian yang bersaldo kredit , didebet oleh akun Ikhtisar
Laba/rugi
e. Perkiriaan Prive yang bersaldo debet dikredit oleh akun modal
f. Akun Ikhtisar Laba/rugi ditutup oleh akun modal
3. Pada perusahaan dagang jurnal penutup menggunakan format jurnal umum
Tidak ada komentar:
Posting Komentar